Pengumuman Hasil Akhir
Ujian Saringan Masuk Gelombang 1 PI Del (USM-1 PI Del) 2013
No. 089/PID/Dir/PG/USM/IV/13
Tanggal 30 April 2013
CATATAN KHUSUS:

Bagi peserta�USM-1 PI Del�Tahun 2013 yang tidak lulus dan dengan demikian namanya tidak tercantum di pengumuman ini��memiliki kesempatan�mengikuti USM Gelombang�2�(USM-2)�PI Del yang dilaksanakan pada tanggal�1 Juni 2013.�Pendaftaran USM-2�dapat dilakukan melalui :

a. Pendaftaran�Online��melalui spmb.pidel.org (22 April���30 Mei�2013)

b. Pendaftaran di Kampus PI Del (15 April���31 Mei�2013)

c. Pendaftaran di Kampus Universitas Nommensen Medan (15 April���31 Mei�2013)

Berdasarkan hasil evaluasi akhir peserta Ujian Saringan Masuk Politeknik Informatika Del (USM PI Del) Tahun 2013 jalur USM-1 �yang mencakup test akademik dan test psikologi, maka peserta yang lulus diumumkan di�Tabel-1�di bawah ini.

Tabel-1.�Daftar Peserta USM-1 Tahun� 2013 �yang dinyatakan diterima pada jenjang D3 dan D4 PI Del.

No.

NO. UJIAN

NAMA

ASAL SEKOLAH

1

082131018

LIZA V D PARDEDE SMA N 1 Tarutung

2

082131031

YOHANES M HUTABARAT SMA N 1 Sibolga

3

082131033

RICH MIKHAEL A SIMAMORA SMA N 1 Sibolga

4

082131035

MARTHIN S PASARIBU SMA Negeri 1 Matauli Pandan

5

082131047

ELVA KATHARINA SIMAMORA SMA ST Thomas 3 Medan

6

082131049

MONALISA SIMORANGKIR SMA N 1 Tarutung

7

082131050

BINTANG THUNDER SMA ST Thomas 3 Medan

8

082131061

SEMBIRING IVANDRA SMA N 1 Medan

9

082131064

WINDA SIMANJUNTAK SMA N 1 Medan

10

082131084

MARTINUS SIJABAT SMA N 1 Pangururan

11

082131085

SAMUEL C SILALAHI SMA Swasta Katolik Sibolga

12

082131086

ERIA FEBITA SITUMORANG SMA N 1 Medan

13

082131087

DIMPOS A G SITORUS SMA N 1 Medan

14

082133006

INDRI G SITUMORANG SMA RK Budi Mulia Siantar

15

082133016

ERWIN SIMANJUNTAK SMA RK Budi Mulia Siantar

16

082133018

SAMUEL S NAPITUPULU SMA RK Budi Mulia Siantar

17

082133021

ANITA A GINTING SMA RK Bintang Timur Siantar

18

082133022

LISKA K BANJARNAHOR SMA RK Budi Mulia Siantar

19

082133024

THERESIA E ULINA SMA RK Bintang Timur Siantar

20

811301006

YOHANA A PASARIBU SMA N 2 Balige

21

811301007

THERESIA MARPAUNG SMA N 2 Balige

22

811301008

ROMIDA E SITORUS SMA N 2 Balige

23

811301013

ELWIN J TOGATOROP SMA N 2 Balige

24

811301019

PANCE S NAIBAHO SMA N 1 Laguboti

25

811301023

RONY D F S SMA N 1 Balige

26

811301031

DEBBY M BUTARBUTAR SMA N 1 Balige

27

811301055

ENJELYNA PARDEDE SMA N 1 Balige

28

811301066

WITRI Z MANURUNG SMA N 1 Balige

29

811301074

ALBERT K WARUWU SMA N 1 Laguboti

30

811301075

BRAMS SILITONGA SMA N 1 Laguboti

31

811301088

ERISHA G SITORUS SMA N 1 Laguboti

32

811301124

SINTONG PANJAITAN SMA Bintang Timur Balige

33

811301128

ESTER TAMBUNAN SMA N 2 Balige

34

811302001

EPHRAIM K SILALAHI SMA N 1 Medan

35

811302007

SANTA L SITANGGANG SMA N 12 Medan

36

811302008

TIA E NAPITU SMA N 1 Medan

37

811302023

NICO J SARAGIH SMK Telkom Sandhy Putra Medan

38

811302026

AGUSTINUS M TUA SIJABAT SMA Katolik Trisakti Medan

39

811302027

ROBERTO TAMBUNAN SMA Katolik Trisakti Medan

40

811302029

SONNI O MARGARET SMA Methodist 1 Medan

41

811302031

CICI M SITORUS SMA N 14 Medan

42

811302044

FASKAH E TAMPUBOLON SMA N 1 Balige

43

811302203

ALDO M SIMANJUNTAK SMA N 1 Tanjung Morawa

44

811302204

DIAN P RAJA GUKGUK SMA N 1 Tanjung Morawa

45

811302207

APRIYANTI SITORUS SMA N 1 Tanjung Morawa

46

811302250

CHYNTIA M SIADARI SMA N 1 Tanjung Morawa

47

811303007

YOHANA GULTOM SMA RK Bintang Timur Siantar

48

811303008

CLARA M S MANIK SMA N 2 Pematang Siantar

49

811303018

MARTALINA T SITORUS SMA N 1 Pematang Siantar

50

811303020

YUNI M K NAINGGOLAN SMA N 1 Tarutung

51

811303027

KEVIN R C PAKPAHAN SMA RK Budi Mulia Siantar

52

811303035

INTAN Y V SIMARMATA SMA N 4 Pematang Siantar

53

811303037

ORIETTHA DEANY SMA RK Budi Mulia Siantar

54

811303040

RIGOLD I K NAINGGOLAN SMA RK Budi Mulia Siantar

55

811303041

OSCAR D HUTAJULU SMA RK Budi Mulia Siantar

56

811303042

JOHANNES D TAMBUNAN SMA RK Budi Mulia Siantar

57

811304005

GUSTINA MALINDA SMA N 1 Tarutung

Kepada mereka yang namanya tercantum di Tabel-1�diwajibkan:

  1. Melakukan pendaftaran ulang pada tanggal�6 Mei�2013 s.d�8 Mei�2013�pada jam�14.00 s/d 17.00 WIB, �di kampus Politeknik Informatika Del, Jl. Sisingamangaraja Sitoluama-Laguboti Toba Samosir.
  2. Pada saat melakukan pendaftaran calon mahasiswa baru PI Del, calon mahasiswa� membawa SKHUN (Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional) asli dan menyerahkan satu�photocopy�legalisir SKHUN dengan ketentuan mereka telah lulus Ujian Nasional (UN). Namun jika calon mahasiswa belum menerima SKHUN, maka penyerahannya dapat ditunda terlebih dahulu sampai pengumuman berikutnya.

Calon mahasiswa yang namanya tertera di Tabel-1 namun tidak melakukan pendaftaran pada periode waktu yang ditentukan di atas�dianggap mengundurkan diri.


Ketentuan-ketentuan dan persyaratan serta penjelasan lain mengenai pendaftaran disampaikan di uraian �Prosedur Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru PI Del Tahun Akademik 2013/2014� yang terdapat pada bagian akhir dari pengumuman ini.

Sitoluama, 30 April 2013

Direktur Politeknik Informatika Del

�signed

Dr.�Arlinta Christy Barus, S.T., M.InfoTech

———————————————————————————————–

Prosedur Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru PI Del

Prosedur Pendaftaran �Calon Mahasiswa Baru PI Del

Tahun Akademik 2013/2014

Pendaftaran calon mahasiswa baru dilakukan di kampus Politeknik Informatika Del di Sitoluama, Laguboti.

Pada saat pendaftaran calon mahasiswa diharuskan melakukan pembayaran dan �membawa dokumen sesuai butir-butir berikut:

  1. Ijazah SMA/SMK asli. (Cat.: Dokumen harus dilengkapi pada saat calon mahasiswa Jalur PMDK telah Lulus UN).���
  2. Satu lembar�photocopy�ijazah SMA/SMK yang telah dilegalisir. (Cat.: Dokumen harus dilengkapi pada saat calon mahasiswa Jalur PMDK telah Lulus UN).
  3. Akta kelahiran atau surat kenal lahir asli.
  4. Satu lembar�phootocopy�akta kelahiran atau surat kenal lahir yang telah dilegalisir.
  5. 2 lembar pas-foto berwarna, ukuran 3×4.
  6. 2 lembar pas-foto berwarna ukuran 2×3.
  7. Kemeja putih lengan panjang�[untuk foto].
  8. Biaya-biaya pendidikan dengan rincian sebagai mana diberikan di Tabel-2 dan penjelasan cara pembayarannya diberikan di Tabel-3.

Ketentuan Biaya Pendidikan Tahun Akademik 2013/2014

Untuk Mahasiswa Angkatan 2013

Tabel-2 Jenis-Jenis Biaya Pendidikan di PI Del

No

Jenis

Jumlah (Rp)

Cara pembayaran

(Lihat Tabel 4)

1 Sumbangan Biaya Pendidikan (SPP, per semester)

3.000.000

(1)

2 Uang Pangkal (sekali)

2.000.000

(2)

3 Uang Pembangunan (sekali)

(N) X� 500.000

minimum N=2

(3)

4 Perlengkapan (sekali)

990.000

(4)

5 Perlengkapan makan (sekali)

��� 150.000

(5)

6 Uang asrama (per bulan)

��� 150.000

(6)

7 Biaya makan (per hari)

����� 25.000

(7)

8 Program kepemilikan�laptop
a.�Down Payment�(uang muka, sekali)
b. Cicilan�laptop�(per bulan selama 22 bulan)

a.� 600.000
b. 250.000

(8)

9 Layanan Kesehatan (per semester)

50.000

(9)

Tabel-3 Cara Pembayaran Biaya Pendidikan PI Del

(1) Pembayaran SPP dilakukan pada setiap awal semester. SPP dapat dibayarkan sekaligus atau diangsur sampai 3 kali angsuran dalam satu semester, besarnya angsuran ditentukan sebagai berikut:
Tahap 1 : Rp.1.000.000,-� (dibayarkan saat pendaftaran calon mahasiswa baru)
Tahap 2 : Rp.1.000.000,-
Tahap 3 : Rp. 1.000.000,-
Total Rp. 3.000.000,- / semester
(2) Pembayaran uang pangkal dilakukan sekali dan dibayar penuh saat pendaftaran calon mahasiswa baru.
Total : Rp. 2.000.000,-
(3) Uang pembangunan merupakan kelipatan Rp. 500.000,- dan dibayarkan melalui angsuran selama masa studi dengan minimum N=2.�Uang pembangunan dapat dibayarkan sekaligus atau maksimum diangsur sampai 3 kali angsuran�dalam satu semester, besarnya angsuran ditentukan sebagai berikut (Contoh perhitungan untuk N=3):
Tahap 1�: Rp. 500.000,-�(dibayarkan saat pendaftaran calon mahasiswa baru)
Tahap 2�: Rp. 500.000,-
Tahap 3�: Rp. 500.000,-
Total Rp. 1.500.000,-
(4) Pembayaran perlengkapan mahasiswa (Jas PI Del, Pakaian Olah Raga, Kaos, Topi, Bantal, Sarung Bantal dan� Sprei), dilakukan sekali dan dibayar penuh saat pendaftaran ulang sebesar Rp. 990.000,-
(5) Pembayaran perlengkapan makan dilakukan sekali dan dibayar penuh saat pendaftaran calon mahasiswa baru, sebesar Rp. 150.000,-
(6) Uang asrama besarnya Rp. 150.000,- / bulan, dibayar pada setiap awal bulan.
(7) Biaya makan di kantin Rp. 25.000,- / hari (pagi, siang, malam).

Setiap hari Sabtu �malam dan hari Minggu kantin tutup. �Biaya makan 1 bulan pertama dibayarkan saat pendaftaran calon mahasiswa baru.

(8) PI Del mewajibkan mahasiswa memiliki�laptop.� Untuk itu mahasiswa diberi fasilitas kredit kepemilikan�laptop�tanpa bunga, untuk dicicil selama masa studinya:
a. Uang muka yang harus dibayar pada saat pendaftaran mahasiswa sebesar Rp. 600.000,-
b. Besarnya cicilan Rp. 250.000,- per bulan, selama 22 bulan terhitung mulai Januari 2013.
(9) Layanan kesehatan dibayarkan saat pendafatran mahasiswa baru.

Sebagai contoh, pembayaran minimum biaya perkuliahan pada saat pendaftaran calon mahasiswa baru:

SPP tahap 1 : Rp.1.000.000,- (diangsur)
Uang pangkal : Rp.2.000.000,-
Uang pembangunan : Rp.�� 500.000,- (asumsi: N = 3, diangsur)
Perlengkapan : Rp.�� 990.000,-
Perlengkapan makan : Rp. ��150.000,-
Uang Asrama : Rp. ��150.000,-
Biaya makan : Rp. ��650.000,- Biaya makan 1 bulan pertama (26 hari)
Laptop : Rp. �600.000,- Uang muka program kredit kepemilikan�laptop�tanpa bunga
Layanan kesehatan : Rp���� 50.000,-

Beasiswa

Yayasan Del juga menyediakan beasiswa prestasi untuk mahasiswa PI Del yang mampu menunjukkan performansi yang baik dalam bidang akademik. �Beasiswa diberikan dengan adanya keringanan biaya SPP untuk masing-masing mahasiswa yang berprestasi.